Daftar isi pada blog sangatlah berguna, karena dengan daftar isi pengunjung dapat melihat isi dari blog kita dengan mudah dan simpel, tanpa harus ngobrak-abrik blog terlebih dahulu.


Daftar isi yang saya ketahui ada dua macam, yang pertama menggunakan new tab dan yang kedua langsung dari java scrip. Sebenarnya dua-duanya mengg
unakan scrip, cuman yang pertama daftar isinya tidak langsung tertera di depan (menggunakan halaman lain). Daftar isi ini akan memperbarui secara otomatis.

Langsung saja...

Daftar isi yang menggunakan halaman lain, langkah-langkahnya sebagai berikut:
  • Langkah Pertama
1.     Masuk (login) blog kamu
2.     Pilih Rancangan > Edit HTML kemudian centang Expand Template Widget
3.     Cari code <b:include data='post' name='post'/> (untuk memudahkan pencarian tekan ctrl+F isikan kode tersebut)
4.     Setelah ketemu ganti kode tersebut dengan kode dibawah ini


<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
<a expr:href='data:post.url'>
<div style='padding:6px 0 6px 5px;border-right:1px solid #ccc;border-bottom:1px solid #ccc;margin-bottom:2px;background:#EAE9E9;color:#406A0E;'>
<data:post.title/></div></a>
<b:else/>
<b:include data='post' name='post'/>
</b:if>
<b:else/>
<b:include data='post' name='post'/>
</b:if>

5.     Save template.

  • Langkah Kedua
1.     Pergi ke Rancangan > Tambah Gatget > HTML/Java Scrip kemudian masukkan kode di bawah ini
<a href="http://NAMABLOG.blogspot.com/search?max-results=200">Daftar isi&raquo;</a> 

2.     NAMABLOG diganti dengan nama blog kamu
3.     Save dan lihat hasilnya…



Daftar isi yang menggunakan halam scrip, langkah-langkanya sebagai berikut:

1.     Masuk (login) ke blog, pilih Rancangan > Tambah Gadget > HTML/Java Scrip
2.     Masukkan judul terserah anda, contoh DAFTAR ISI atau yang lainnya
3.     Kopas kode di bawah ini, NAMABLOG (yang bercetak tebal) rubah dengan nama blog anda


<div id="cl_option"> Loading... </div>
<div id="cl_content_list"> </div>
<script type="text/javascript">
<script src="http://copycat91.googlecode.com/svn/trunk/contentlist.js"> </script>
<script src="http://NAMABLOG.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=json-in-script&callback=onLoadFeed&max-results=500"> </script>
<div style="text-align:right; font-size:80%">
Re-published by: <a href="http://hacker3njoy.blogspot.com"> OZAN HACKER </a>
</div>

4.     Kemudian tekan Save (simpan)
5.     Silahkan lihat hasilnya, jika belum muncul berarti scrip sedang mendata postingan anda, maka tunggu sebentar…

Silahkan dicoba...
GOOD LUCK...!!




3 komentar Blogger 3 Facebook

Mohon maaf bila blog ini tidak fokus hanya di software, karena saya ingin semua orang dapat mendapatkan ilmu yang ada di perkuliahan...

Semoga yang ada di blog ini bermanfaat...
Terikasih sudah mau berkunjung...

 
Ozan Hacker | Free Software and Tutorial. © . All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top